RPP PAI KELAS 8 (SALAT SUNAH MUFARID DAN BERJAMAAH)

  RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)     Satuan Pendidikan                           : SMPIT AL-FURQON Mata Pelajaran                                  : PAI & BP Materi Pokok                                      : Salat sunah mufarid dan berjamaah Sub Materi                                           : Pengertian Salat sunah mufarid dan berjamaah Kelas/Semester                                                 : VIII/Ganjil Alokasi Waktu                                    : 3 X 40 Menit   A.       TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran menggunakan discovery Learning, dengan metode literasi, eksperimen, praktik dan presentasi dengan menumbuhkan sikap kebesaran Allah Swt, Sikap gotong royong, dan berani mengungkapkan pendapat, siswa dapat: ü   Memahami makna salat berjamaah dan salat sunah mufarid ü   Memahami tata cara salat berjamaah dan salat sunah mufarid ü   M empraktikkan salat sunah berjamaah dan salat sunah mufarid   B.

Rangkuman Materi PAI Kelas 8


PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

TAHUN 2021/2022

KELAS 8

(semester 2)


1. Sifat wajib bagi rasul

- Sidiq : benar, jujur

- Amanah : dapat dipercaya

- Tabliq : Menyampaikan

- Fatanah : Cerdas


2. Sifat mustahil bagi rasul

- Al-Khizib : Berbohong

- Khianta : Berkianat/ berdusta

-Khatim : Menyembunyikan

- Baladah : Bodoh


3. Tugas Nabi dan Rasul

- Menyampaikan berita gembira bagi orang beriman

- Memberi peringatan kepada orang yang ingkar

- sebagai rahmat sekalian alam

- pengabdian kepada Allah dan mencegar perbuatan keji dan munkar

- menjelaskan aturan-aturan dalam keadilan dan kebenaran

- mengajarkan manusia untuk bekerja untuk dunia dan akhirat

- menyempurnakan akhlak manusia


4. Rasul Ulul Azmi

- Nuh as

- Ibrahim as

- Musa as

- Isa as

- Muhammad saw


5. Mukjizat Nabi Muhammad saw

- Dapat memperlihatkan bulan tampak terbelah menjadi dua

- Sela-sela jari Nabi Muhammad saw dapat memancarkan air yang digunakan untuk minum para sahabat

- Al-Qur’an


6. Fungsi beriman kepada Rasul Allah

- teladan dalam kehidupan

- memiliki semangat dalam hidup

- memiliki sikap tanggung jawab

- memiliki sikap santun, hormat, kepada orang lain dan orang tua.


7. Perbedaan Nabi dan Rasul

- Nabi diberikan wahyu tidak wajib disampaikan kepada umatnya

- Rasul memiliki kewajiban menyampaikan wahyu yang diterima

- Nabi diberikan ujian 

- Rasul diberikan ujian yang lebih berat daripada para nabi


8. Contoh perilaku menghormati orang tua

- mengikuti keinginan orang tua

- berbicara dengan lemah lembut, tidak membentak

- mendoakan orang tua, membantu orang tua, dan menjaga nama baik orang tua


9. Contoh taat kepada orang tua

- melaksanakan perintah orang tua

- tidak membentak atau membantah orang tua


10. Cara menghormati orang tua yang sudah meninggal

- mendoakan orang tua

- menjalankan pesan atau nasehat orang tua



11. Kesimpulan makna QS Al-Ashr/103: 2-3

- ciri-ciri orang yang merugi di dunia dan akhirat karena tidak menggunakan waktu dengan baik

- jika tidak ingin merugi, maka manusia harus menggunakan waktunya dengan baik (beribadah kepada allah)

12. Syarat beramal saleh

- niat ikhlas karena Allah swt

- tidak berbuat riya’ (pamer)

- sesuai dengan ajaran islam

13. Amalan-amalan yang tidak terputus walaupun sudah meninggal dunia

- Anak yang saleh yang mendoakan orang tuanya

- Sedekah jariyah

- Ilmu yang bermanfaat


14. Cara menghindari berita bohong

- Tidak langsung mempercayai berita baru

- Cek dan telusuri kebenaran dari berita tersebut


15. Manfaat berbaik sangka

- terhindar dari prasangka buruk

- terhindar dari fitnah

- terhindar dari permusuhan

- menenangkan hati

16. Hubungan iman dan amal saleh

- iman akan membawa seseorang berbuat ke baikan

- jika beriman kepada Allah maka segala sesuatu harus disandarkan kepada Allah 

- tingkat keimanan seseorang mempengaruhi tingkat amalannya

17. Kandungan QS. Al-Baqarah/2: 183

- kewajiban berpuasa

- bentuk ketakwaan kepada Allah swt


18. Syarat sah puasa

- islam

- Balig

- Berakal sehat

- Mampu


19. Hal-hal yang membatalkan puasa

- makan dan minum dengan sengaja

- muntah dengan sengaja

- hubungan suami istri

- hilang ingatan, dll


20. Cara mengganti puasa bagi orang yang tidak mampu berpuasa

- membayar fidiyah

21. Puasa nazar

- Puasa yang dilakukan karena sesuatu yang telah di janjikan sebelumnya

22. Waktu puasa arafah

- 9 dzulhijjah

23. Hikmah-hikmah puasa 

- meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah

- melatih kedisiplinan

- Melatih kesabaran

- baik untuk kesehat jiwa

- mampu mengontrol hawa nafsu

24. Waktu-waktu yang diharamkan untuk berpuasa

- 1 syawal

- 11, 12, 13 dzulhijah

25. Makna QsAl-Maidah/5:88

26. Binatang yang halald ikonsumsi

- Sapi

- Kerbau

- Kambing

- Ayam

- Bebek

- Ikan

27. Makanan yang haram

- Daging babi

- Daging anjing

- Makanan dari darah

- Makanan yang menjijikkan

28. Hukum makanan dari cara memperolehnya

- Jika cara yang digunakan dengan benar sesuai syariat Islam maka hukumnya halal untuk dimakan.

- Jika cara yang digunakan salah maka hukum memakan makanan tersebut haram.Seperti mencuri,merampas.

29. Akibat buruk dari minuman keras

- Anggota tubuh menjadi rusak

- Daya ingatan mengalami penurunan

- Daya berfikir sudah tidak normal

30. Jenis-jenis minuman keras

- Anggur merah

- Vodca

- Bir

31. Nama pendiri daulah Abasiyah

- Ali bin Abdullah bin Abbas

32. Khalifah pembawa masa keemasan daulah Abasiyah

- Khalifah Harun Ar-Rasyid (786-890)

33. Ilmuan matematika pada masa daualah Abasiyah

- Al-Khawarizmi(Muhammad ibn Musa Al-Khawarizmi)

34. Hikmah mempelajari sejarah daulah abasiyah

- Cita-cita yang kuat dan tekad yang bulat menjadi jalan keberhasilan

- Mencintai ilmu pengetahuan

- Semangat yang kuat

35. Sebab-sebab hukum bacaan ro' tafkhim

36. Contoh-contoh ro' tafkhim

37. Identifikasi hukum bacaan lam tarqiq

38. Mengartikan potongan ayat dari QS.An-Nahl/16:114

39. Ciri-ciri makanan yang baik

- Tidak mengandung bahan berbahaya

- Tidak hasil dari pencurian

- Tidak hasil dari perampasan milik orang

- Tidak mengandung campuran makanan haram dan najis

40. Akibat buruk memakan makanan haram

- Hidup tidak tenang dan gelisah

- Menyebabkan terjangkit penyakit

- Mendorong perbuatan negatif

- Di akhirat nanti di ancam siksa neraka

41. Menyimpulkan makna Qs.An-Nahl/16:114

- Perintah memakan makanan halal dan baik




Komentar